Biro Media Informasi

Biro Media Informasi

Halo semuanya ! Untuk di halaman ini, akan ada penjelasan dari Biro Media Informasi.

Biro Media Informasi adalah salah satu biro yang berada di Himatif FMIPA Unpad. Biro ini menangani hal – hal yang berhubungan dengan segala informasi, dokumentasi, dan publikasi Himatif FMIPA Unpad khususnya kepada anggota Himatif FMIPA Unpad dan umumnya diluar anggota Himatif FMIPA Unpad.

Kepala Biro: Raditya Muhamad Lacavi

Staff:

  • Chienta Fleury Mahathereysa
  • Gilman Nahdi Al-Fathir
  • Mohammad Zidan Yohanza
  • Imam Farrel Rayhandita Soetardjo
  • Muhammad Calvin Asan Saputra

VISI:

  • Menjadikan Biro Media Informasi Himatif UNPAD sebagai pusat informasi dan komunikasi Himatif FMIPA Universitas Padjadjaran

MISI:

  • Memberikan informasi secara merata kepada anggota Himatif FMIPA Unpad melalui media elektronik dan non-elektronik.
  • Meng-update informasi terbaru mengenai informatika dan non-informatika.
  • Mengoptimalkan pengelolaan informasi.

Jobdesk Biro Media Informasi:

  • Menjadi pusat informasi dan komunikasi bagi seluruh anggota Himatif FMIPA Unpad.
  • Mengelola website, media sosial, dan majalah dinding Himatif FMIPA Unpad.
  • Membuat organigram kepengurusan BE Himatif FMIPA Unpad saat ini serta kalender aktivitas Himatif FMIPA Unpad.
  • Meliput kegiatan yang dilaksanakan oleh BE Himatif FMIPA Unpad.

Proker Biro Media Informasi:

  1. Imazine (Informatics Magazine)
  2. WoI (Wall of Information) Himatif

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *